Rabu, 13 Maret 2013

CARA MEMPOSTING TULISAN KE INTERNET



CARA MEMPOSTING TULISAN KE INTERNET

            Cara memposting artikel Tips trik dan tutorial blogger serta optimasi SEO kali ini akan memberikan sedikit informasi buat sahabat Blogger Pemula yang sedikit mengalami kendala dalam tata Cara memposting artikel ke dalam website/blog, untuk itu Bloggger Pemula akan dibahas tentang Cara memposting artikel. Sahabat Blogger Pemula di dalam menu posting ada beberapa toolbar yang bisa sahabat gunakan. Jika sahabat Blogger Pemula sudah terbiasa menggunakan microsoft word ataupun microsoft excel tentu barang kali tidak akan mengalami suatu kesulitan dalam memposting sebuah artikel. Tapi mungkin tidak ada salahnya bila penulis membahas sekilas tentang Cara memposting artikel sebagai perbendaharaan informasi jika masih ada sahabat Blogger Pemula yang masih bingung. Silakan sahabat simak penjelasan berikut ini :

>> untuk merubah jenis huruf yang digunakan

>> untuk merubah ukuran huruf ( headding )

>> untuk menebalkan huruf

>> untuk memiringkan huruf

>> untuk menggaris bawah huruf

>> untuk memberi warna huruf

>> untuk membuat link

>> untuk mengupload gambar

>> untuk mengupload video

>> untuk membuat Readmore ( baca selanjutnya/bersambung )

>> untuk membuat artikel rata kiri/kana/tengah/kiri dan kanan

>> untuk membuat sub bahasan dengan angka

>> untuk membuat sub bahasan dengan bullet

>> untuk memberi warna background text

>> untuk mengecek spelling

>> untuk membuat artikel dalam mode compose ( biasa )

>> untuk membuat artikel dalam kode HTML

 >> atau priview untuk meriview ( lihat ) artikel sebelum dipublikasikan


Cara memposting artikel - beerikut ini adalah langkah langkah dalam memposting suatu artikel versi tips trik dan tutorial blogger serta optimasi SEO jika sahabat Blogger Pemulamelihat kurang lengkap harap maklum.......

  1. Klik terlebih dahulu " HTML" jika langsung di mode compose sering terjadi hang pada komputer. Copy artikel yang sahabat sudah buat lalu paste di area posting dan jangan lupa untuk memberi judul artikel yang sahabat Blogger Pemula akan publish di kotak Entry, lalu edit sesuai keinginan sahabat.
  2. Klik tombol " compose " untuk melakukan editing ( jika sahabat Blogger Pemula masih bingung dengan mode HTML )
  3. Klik tombol tool yang berlambang " panorama " berwarna biru jika sahabat Blogger Pemula ingin memasukan gambar maupun foto untuk menghiasi postingan sahabat.
  4. Klik tombol priview untuk melihat hasil postingan sahabat Blogger Pemula yang nantinya akan tampil di dalam website/blog, barang kali masih ada yamg perlu di edit.
  5. Klik tombol " Publish/Publikasikan ". Selesai sudah Cara memposting artikel versi tips trik dan tutorial blogger serta optimasi SEO dan hasil karya sahabat Blogger Pemulaakan dapat dinikmati oleh para netter yang mengunjungi webste/blog sahabat. 

Demikian Cara memposting artikel dari tips trik dan tutorial blogger serta optimasi SEO versi Blogger. Terima kasih dan semoga bermanfa'at.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar